Ga Mau Rugi? Pelajari Pemasaran Digital dalam Dunia Bisnis

Sumber : Pexels

Sebagai pelaku bisnis, merupakan langkah yang tepat mempelajari pemasaran digital sebelum terjun dalam dunia pemasaran, agar tidak mengalami kerugian. Secara teoritis, pemasaran digital merupakan peralihan kegiatan pemasaran kedalam dunia digital, seperti media sosial dan market online seperti Shopee, Lazada dan sebagainya.

 Oleh karena itulah, dalam artikel ini kita akan membahas tentang 5 langkah mempelajari pemasaran digital agar tidak mengalami kerugian dalam bisnis.

5 Langkah Mempelajari Pemasaran Digital

sumber : pexel

1. Pelajari kebutuhan pelanggan

Mempelajari kebutuhan pelanggan merupakan kunci utama, sehingga kita dapat mengetahui target pasar produk kita itu siapa?, dan apa yang harus kita jual.

2. Memilih saluran untuk memasarkan produk

Memilih saluran untuk memasarkan produk merupakan hal yang penting. Kita harus dapat memilih saluran mana yang sesuai dengan target pasar kita.

3. Pelajari strategi pemasaran media sosial

Pemilihan saluran pasti tidak akan lepas dengan media sosial. Pemilihan saluran yang tepat untuk memasarkan sebuah produk, akan menuntun kita untuk dapat mempelajari strategi pemasaran dari akun-akun pesaing kita, untuk menerapkan “ATM”  (amati, tiru dan modifikasi).

4. Pelajari cara berkomunikasi dengan pelanggan

Cara berkomunikasi kepada client kita, akan mempengaruhi keputusan yang akan diambil oleh client. Ketika komunikasi yang kita bentuk dengan client  berhasil, tentunya client tersebut akan menjadi pelanggan kita bahkan menjadi pelanggan tetap kita

5. Permudah akses client

Mempermudah akses client dalam melakukan komunikasi dan juga pembayaran merupakan hal yang harus diterapkan. Berikan lebih dari satu opsi selain Whatsapp untuk menghubungi lebih lanjut, berlaku juga dengan opsi pembayaran. Sehingga memudahkan calon pembeli kita.

Baca Juga : Penting! Pelajari Manajemen Organisasi Anda

Manfaat Pelajari Pemasaran Digital

Setelah memahami langkah diatas, berikut 5 manfaat mempelajari pemasaran digital

  1. Memiliki gambaran mengenai apa yang seharusnya kita lakukan dan apa yang seharusnya tidak kita lakukan. Walaupun setiap kasus berbeda, namun kita akan dapat menghindari salah melangkah ketika sudah terjun kedalam dunia bisnis.
  2. Mempelajari berbagai tempat dalam dunia digital, memberikan banyak sekali informasi kepada kita, mengenai seberapa banyak saingan kita dalam bisnis tersebut.
  3. Kita akan semakin kreatif , karena dengan begitu seringnya kita melihat cara memasarkan hingga dari saingan kita. Kita akan mendapatkan ide dari hal tersebut.
  4. Kita akan mengetahui trend apa yang sedang viral pada ranah produk kita. Sehingga tidak akan mengalami kerugian karena tidak mengikuti perkembangan trend yang ada.
  5. Pendalaman yang baik akan dapat memiliki manfaat dalam jangka panjang. Membuat perusahaan tersebut berkembang ditengah banyaknya saingan yang telah ada dan baru bergabung dalam dunia bisnis.

Kelebihan dan kekurangan pemasaran digital

Setelah mengetahui langkah dan manfaat diatas

Berikut 4 kelebihan dan kekurangan pemasaran digital yang harus kamu ketahui

Kelebihan

  1. Hemat biaya dan dapat dilakukan dimanapun ketika terhubung dengan internet.
  2. Jangkauan yang lebih luas, dengan terhubung dengan internet jangkauan kita tidak akan dibatasi.
  3. Lebih efektif dizaman saat ini jadi pasti akan melibatkan komunikasi dua arah untuk melakukan interaksi yang lebih dekat dengan pelanggan
  4. Dapat memasarkan produk sesuai dengan target yang telah ditetapkan.

Kekurangan

  1. Memerlukan perangkat yang memadai, dengan perkembangan yang pesat, alat untuk melakukan pemasaran pun harus memadai.
  2. Tingginya persaingan, karena luasnya jangkauan pasti mendatangkan banyak saingan di era peralihan ini.
  3. Tidak dapat menjangkau orang yang tidak terlibat digitalisasi.
  4. Keamanan yang rentan. Sehingga ketika mengalami kendala teknis mengenai produk yang kita lakukan maupun dari non teknis, akan mempengaruhi kepercayaan pelanggan kepada kita.

Inilah artikel yang membahas mengenai langkah untuk mempelajari pemasaran digital. Tentunya kamu akan lebih mengetahui langkah mana yang harus diambil ketika ingin terjun dalam dunia bisnis. Untuk mengetahui informasi menarik lainnya, kamu bisa kunjungi lama Instagram Fbhis Umsida disini.

Penulis: Nirvana Abdillah Sandi

Berita Terkini

Artikel ilmiah
Tips Menulis Artikel Ilmiah Mahasiswa Kesehatan yang Berkualitas, Fikes Umsida Sukses Gelar Workshop Artikel Ilmiah
July 5, 2025By
Laboratory visit
D4TLM Umsida gelar Laboratory Visit di RSUD R.T Notopuro, Upaya Tingkatkan Kompetensi Praktis Mahasiswa
July 3, 2025By
Aisyiyah
Fisioterapi dan D4TLM Umsida Turut Berperan Dalam Milad Aisyiyah ke-108 Melalui Pemeriksaan dan Konsultasi Gratis
July 1, 2025By
Berita
TLM Umsida gelar Pelatihan Penulisan Berita, Mengasah Pena Mahasiswa Menuju Jurnalis Muda yang Etis dan Kreatif
June 30, 2025By
IFI
Fisioterapi Umsida Berperan Dalam Peringatan HUT IFI ke-57 dengan Interval Walking Training di Sidoarjo
June 29, 2025By
ILP CARE
Sukses Gelar ILP Care: Meningkatkan Kapasitas Mahasiswa Kesehatan dengan Manajemen Waktu dan Integrasi Ilmu dan Iman
June 28, 2025By
Physiocup
Sukses Gelar Physiocup 2025: Turnamen Esport yang Menggabungkan Kreativitas dan Kesehatan di Era Digital
June 27, 2025By
Kesehatan Reproduksi
Berdampak Buruk bagi Kesehatan Reproduksi, Fikes Umsida Ungkap Menyikapi Kebiasaan Mengonsumsi Seblak dengan Bijak
June 26, 2025By

Prestasi

baik sekali
S1 Fisioterapi Umsida Raih Akreditasi Baik Sekali, Buktikan Keunggulan Pendidikan Fisioterapi
May 8, 2025By
Kespro
Mengangkat Isu Kespro Disabilitas, Mahasiswa Kebidanan Fikes Umsida Raih Juara 2 Lomba Poster Kesehatan
May 7, 2025By
Low Back Pain
Angkat Edukasi tentang Low Back Pain, Mahasiswa Fisioterapi Umsida Raih Juara Lomba
May 5, 2025By
profesi bidan
Mahasiswa Profesi Bidan Fikes Umsida Siap Menjadi Tenaga Kesehatan Profesional dengan 100% Kompeten
April 22, 2025By
Torehkan Prestasi Nasional! Dziya Ulhaq Mahasiswa Fisioterapi Umsida Raih Juara 1 Poster Edukasi Kesehatan Berbasis Visual dan Data
April 21, 2025By
doktor
Dosen FIKES Umsida Raih Gelar Doktor dalam Kebidanan dan Kesehatan Ibu-Anak, Siap Berkontribusi Lebih Besar untuk Dunia Pendidikan
March 5, 2025By
essay
Meraih Juara 2 Essay Ilmiah, Melalui Ajang Midwifery Student National Mahasiswa Fikes Siap Bersaing Tingkat Nasional
March 2, 2025By
Video Edukasi
Mahasiswi Fikes Umsida Sabet Juara 1 Lomba Video Edukasi Nasional di Midwifery Student Competition 2025
March 1, 2025By

Opini

kurikulum
Implementasi Kurikulum Hybrid Rekam Medis, Upaya Meningkatkan Daya Saing Mahasiswa MIK Umsida di Era Digital
July 7, 2025By
Artikel ilmiah
Tangani Keseleo dengan Tepat, Intervensi Fisioterapi Cegah Risiko Cedera Kronis
July 6, 2025By
Digitalisasi
Peran MIK Umsida dalam Digitalisasi Rumah Sakit dan Meningkatkan Kualitas Layanan Kesehatan
July 2, 2025By
Kesehatan Reproduksi
Berdampak Buruk bagi Kesehatan Reproduksi, Fikes Umsida Ungkap Menyikapi Kebiasaan Mengonsumsi Seblak dengan Bijak
June 26, 2025By
Penyakit infeksi
Peran Strategis TLM dalam Deteksi Penyakit Infeksi dan Kanker Menurut Prof Sridarmawati
June 23, 2025By